Install Recovery Xperia X8 Recovery
010218by admin

Install Recovery Xperia X8 Recovery

Assalamuallaikum WR.WB kali ini saya mempostingkan tentang bagaimana cara root Sony Ericsson Xperia X8, install xrecovery dan sampai upgrade x8 ke gingerbread untuk tutorial yg pertama yaitu root x8 root itu berfungsi untuk memberi hak penuh kepada pengguna Android untuk dapat masuk ke sistem Android, oleh karena itu pengguna dapat memodifikasi file-file yang ada di sistem android, kata lainya yaitu hp harus dalam keadaan sudah di root untuk bisa mengakses file-file tertentu. Tetapi sebagian orang takut melakukanya karena dapat menghilangkan garansi, merusak hp. Tetapi itu semua ada solusinya.:D:D Dalam postingan ini saya akan menggunakan program yang bernama SuperOneClick (SOC) karena lebih mudah dan tidak rumit, pertama siapkan bahan sebelum melakukan root menggunakan SuperOneClick yaitu: 1. SuperOneClick download 2. Driver X8 download Jika sudah di download langkah-langkahnya yaitu: 1.

Extract SuperOneClick di mana saja, yang penting hafal direktorinya. Sambungkan HP ke komputer, tetapi HP harus dalam keadaan Debugging USB caranya: Settings/Pengaturan >Applications/Aplikasi >Development/Pengembangan >centang Debugging USB. Buka SuperOneClick lalu klik tombol Root, dan tunggu hingga ada tulisan ”Device is Rooted!” Jika sudah muncul tulisan ”Device is Rooted!” berarti anda berhasil, dan anda telah mendapat tahta tertinggi di Android anda. Permasalahan!: Beberapa orang mengalami kendala saat proses rooting ”Waiting For Device”, solusinya adalah: • Cek HP kembali bahwa HP sudah benar-benar terhubung ke komputer.

• Tutup SuperOneClick dan cabut HP, ulangi proses root sekali lagi. • Dikarenakan belum terinstal Driver X8. Langkah-langkah: • Download Driver X8, lalu extract di mana saja, yang penting hafal direktorinya.

Install Recovery Xperia X8 Recovery

• Klik Start >Control Panel >System >di sebelah kiri ada menu Device Manager, klik menu tersebut lalu sambungkan HP ke komputer dan akan ada tanda segitiga berwarna kuning di tengahnya ada tanda seru • Klik kanan pada segitiga tersebut kemudian pilih Update Driver. Cari direktori dimana anda mengextract driver x8 tadi. Ulangi proses Root. Setelah hape agan udah sukses di root kita masuk ke langkah ke 2 yaitu cara install xrecovery mode x8 ok langsung ajja. • Download Xrecovery. • Install Root Explorer di HP jika belum punya download • Buka Root Explorer ( jika muncul notifikasi pilih allow ) • Di dalam Root Explorer buka sdcard. Copy 3 file hasil extrak ke dalam folder System/bin dengan menggunakan Root Explorer ( sebelum dipaste klik mount R/W di pojok kanan menu root explorer ) • Matikan lalu hidupkan HP kembali.

Untuk masuk menu Xrecovery, pencet Tombol Back berulang-ulang atau tekan dan tahan tombol back saat muncul tulisan Sony Ericsson warna putih. Tombol Volume ( + / – ) untuk pindah menu dan tombol tengah untuk memilih. • Selamat HP anda telah terinstal xRecovery.:D:D Jika sudah di Root dan instal xRecovery mari kita ke tahap Instal Rom gingerbread 2.3.7 • Pertama download firmware Gingerbread 2.3.7 ( Xperia X8 ) • Jika sudah copy firmware yang di download tadi ke dalam SDCARD dan jangan di masukan ke dalam folder yang ada di SDCARD. • Kemudian Reboot HP anda dan masuk ke dalam mode xRecovery.

Root Sony Xperia Z3 and Install CWM/TWRP Recovery using the simple guide. Recovery Mode SONY ERICSSON Xperia X8 A. Check your phone, if is off. Next press and hold Back button + Power button. Factory Reset SONY ERICSSON Xperia X8 A; Now you will see menu of Recovery Mode. Wipe data SONY ERICSSON Xperia X8 A. Taking Off Pounds Sensibly Program Ideas. This doesn't work.

Install Recovery Xperia X8 Recovery

Lalu pilih factory reset atau full wipe. Jika sudah pilih instal custom zip dan pilih rom yang sudah kamu letakkan di SDCARD. • Reboot HP anda atau bila selesai mungkin akan restart sendiri. • Selamat Xperia X8 anda sudah di upgrade ke versi 2.3.7.:D:D. Xperia X8 udah saya coba bnyak cusrom gan, mulai dari GB sampai JB. Kalo JB ada beberapa cusrom yg lancar tapi kamera gak fungsi,trus ada juga GB yg lancar tpi USB tdk kebaca PC secara otomatis meskipun sudah mencentang USB Debuging di hp,,, jadi Xperia saya skrang lbh milih kupasang GB 2.3.5 yg semuanya menu msih lancar.

Selama mencoba berbagai cusrom aku mengalami hardbrik 15 kali, tpi alhamdulillah saya bisa mengembalikannya ke eclair lgi trus pasang cusrom yg lain,,, mencicipi semuanya cusrom.